Setiap peserta BPJS memiliki sebuah hak dan kewajiban, hak nya adalah mendapatkan jaminan kesehatan dari BPJS Kesehatan berupa pertanggungan biaya berobat sesuai dengan ketentuan yang berlaku, sedangkan kewajibannya adalah membayar iuran setiap bulan sesuai dengan kelas yang dipilih dan tidak boleh telat. [Read more…] about Faskes Wajib Memberikan penanganan Pertama jika Peserta Mengalami Kondisi Gawat Darurat
faskes bpjs
Daftar Rumah Sakit Rujukan BPJS di Bandar Lampung
Peserta BPJS Kesehatan akan mendapatkan hak untuk bisa berobat murah bahkan gratis di rumah sakit rujukan yang telah bekerjasama dengan BPJS. Peserta harus mengikuti prosedur berobat yang sesuai dengan peraturan bpjs yaitu harus menggunakan sistem berjenjang. [Read more…] about Daftar Rumah Sakit Rujukan BPJS di Bandar Lampung
Daftar Rumah Sakit Rujukan BPJS di Bandung
Untuk memberikan kemudahan layanan berobat murah bahkan gratis menggunakan kartu bpjs, maka bpjs menjalin kerjasama ke berbagai rumah sakit untuk menjadi faskes lanjutan, yang dapat digunakan peserta ketika akan berobat. [Read more…] about Daftar Rumah Sakit Rujukan BPJS di Bandung
Syarat dan Prosedur Pindah Faskes Tingkat 1 di Kantor BPJS Kesehatan
Fasilitas Kesehatan Tingkat 1 merupakan tempat pelayanan pertama yang digunakan peserta BPJS ketika akan berobat, karena BPJS Kesehatan telah menerapkan prosedur berobat dengan sistem berjenjang, masing – masing peserta dapat memilih faskes 1 pada saat pendaftaran menjadi peserta. [Read more…] about Syarat dan Prosedur Pindah Faskes Tingkat 1 di Kantor BPJS Kesehatan
Cara Cek Daftar Faskes BPJS Kesehatan
Faskes merupakan singkatan dari Fasilitas Kesehatan, di BPJS Kesehatan ada faskes tingkat 1 dan ada juga faskes lanjutan. Berfungsi untuk memberikan layanan kesehatan kepada peserta bpjs yang sakit sesuai dengan prosedur sistem rujukan berjenjang yang berlaku di bpjs. [Read more…] about Cara Cek Daftar Faskes BPJS Kesehatan